Video Tenaga Medis Perlihatkan Cara Mengenakan APD dengan Benar, Sampai Berlapis-lapis

Nasional

News / Nasional

Video Tenaga Medis Perlihatkan Cara Mengenakan APD dengan Benar, Sampai Berlapis-lapis

Video Tenaga Medis Perlihatkan Cara Mengenakan APD dengan Benar, Sampai Berlapis-lapis

KEPONEWS.COM - Video Tenaga Medis Perlihatkan Cara Mengenakan APD dengan Benar, Sampai Berlapis-lapis Dok/Tribun Medan/Riski Cahyadi Petugas medis berada di dalam ruangan infeksius Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Adam Malik Medan, Sumatera Utara, Rabu (4/3/2020). Tenaga medis kini menjadi garda terdep...
Video Tenaga Medis Perlihatkan Cara Mengenakan APD dengan Benar, Sampai Berlapis-lapis

Dok/Tribun Medan/Riski Cahyadi

Petugas medis berada di dalam ruangan infeksius Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Adam Malik Medan, Sumatera Utara, Rabu (4/3/2020).

Tenaga medis kini menjadi garda terdepan dalam menangani wabah Virus Corona (Covid-19).

Padahal Virus Corona bukan hanya berbahaya, namun juga tergolong penyakit yang mudah menular.

Tak ayal bila alat pelindung diri (APD) merupakan pelindung utama bagi tim medis dalam menangani pasien yang positif Virus Corona.

APD lengkap tim medis APD lengkap tim medis (Capture YouTube metrotvnews)

Curhat Renang 7 Kali Sehari karena Dampak Virus Corona, Hotman Paris: Kumis Jenggot Sudah Panjang

Bukan hanya itu saja, penggunaan APD tenaga medis pun harus berlapis-lapis.

Mulai dari ujung kepala hingga ujung kaki harus tertutup rapat dengan APD.

Kali ini TribunWow.com akan memperlihatkan bagaimana tenaga medis mengenakan APD.

HaL tersebut diketahui melalui kanal YouTube metrotvnews pada Jumat (28/3/2020).

Video tersebut berlatar di sebuah ruangan di rumah sakit.

Terlihat seorang wanita yang merupakan tim medis berdiri memakai pakaian khas serba biru.

Mulanya tim medis tersebut memakai masker terlebih dahulu.

>>> Baca Selengkapnya

Comments