Rekomendasi 8 Nasi Goreng Babat Enak di Semarang

Spots & Destinasi

Travel / Spots & Destinasi

Rekomendasi 8 Nasi Goreng Babat Enak di Semarang

Rekomendasi 8 Nasi Goreng Babat Enak di Semarang

KEPONEWS.COM - Rekomendasi 8 Nasi Goreng Babat Enak di Semarang Liburan ke Semarang kurang lengkap kalau tidak berburu masakan enak di sana. Ada beragam masakan enak dan menarik hati di Kota Lumpia ini, satu di antaranya nasi goreng babat. Traveler yang penasaran...

Liburan ke Semarang kurang lengkap kalau tidak berburu masakan enak di sana.

Ada beragam masakan enak dan menarik hati di Kota Lumpia ini, satu di antaranya nasi goreng babat.

Traveler yang penasaran dengan rasa nasi goreng babat enak di Semarang, bisa mampir ke beberapa nasi goreng babat berikut.

Berikut delapan nasi goreng babat enak di Semarang yang jadi favorit wisatawan:

1. Nasi Goreng Babat Mberok Pak Karmin

Nasi Goreng Babat Mberok Pak Karmin termasuk warung nasi goreng legendaris di Semarang.

Bagaimana tida, warung ini sudah ada semenjak 1954 dan menjadi favorit wisatawan yang berkunjung ke Semarang untuk menikmati nasi goreng babat.

Meski warungnya sederhana, racikan dan olahan nasi gorengnya pantas untuk diacungi jempol.

Traveler yang penasaran dengan rasa Nasi Goreng Babat Mberok Pak Karmin bisa langsung datang ke Jalan Pemuda, Dadapsari, Semarang.

Harga satu porsi nasi goreng Pak Karmin mulai dari Rp 30 ribu saja.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>

Rekomendasi 8 Nasi Goreng Babat Enak di Semarang

Comments