Mantri Bunuh Kades dengan Jarum Suntik, Ada Dua Zat Mematikan

Nasional

News / Nasional

Mantri Bunuh Kades dengan Jarum Suntik, Ada Dua Zat Mematikan

Mantri Bunuh Kades dengan Jarum Suntik, Ada Dua Zat Mematikan

KEPONEWS.COM - Mantri Bunuh Kades dengan Jarum Suntik, Ada Dua Zat Mematikan Sabtu, 18 Maret 2023 11:33 WIB Istri korban pembunuhan, Ani memegang foto mendiang sang suami ketika dilantik sebagai kepala desa (Kades) Curuggoong. Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN.com banten....

Sabtu, 18 Maret 2023 11:33 WIB

Mantri Bunuh Kades dengan Jarum Suntik, Ada Dua Zat Mematikan - JPNN Banten

Istri korban pembunuhan, Ani memegang foto mendiang sang suami ketika dilantik sebagai kepala desa (Kades) Curuggoong. Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN.com

banten.SERANG - Mantri berinisial SU terduga pembunuhan kades Curuggoong ternyata telah menyiapkan jarum suntik sebelum bertemu Salamunasir (40).

Pelaku datang ke rumah Salamunasir dengan emosi membara lantaran melihat foto sang istri sedang berduaan dengan Kades Curuggoong Salamunasir.

Wakapolresta Serang Kota AKBP Hujra Somena mengatakan jarum suntik telah disiapkan pelaku sebelum berangkat ke rumah korban.

:

"Jarum suntik yang di dalamnya sudah diisi dengan dua zat cairan, masing-masing berisi lima mililiter," ujar Hujra, Sabtu (18/3).

AKBP Hujra memaparkan mengenai dua zat yang disuntikkan ke tubuh Salamunasir, pihaknya masih melakukan penyidikan.

"Mengenai isi zat tersebut penyidik masih menunggu dari ahli BPOM," tuturnya.

:

Kades Curuggoong Salamunasir yang tinggal di Padarincang, Kabupaten Serang tewas setelah dibunuh memakai jarum suntik oleh seorang mantri berinisial SU.

Sebelum tewas, korban sempat terlibat cekcok dengan SU.

Sang mantri sudah menyiapkan jarum suntik sebelum bertemu Kades Curuggoong Salamunasir.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN di Google News

Comments