Kue Nona Manis, Camilan Sore untuk Suami Tercinta

Food & Kuliner

Travel / Food & Kuliner

Kue Nona Manis, Camilan Sore untuk Suami Tercinta

Kue Nona Manis, Camilan Sore untuk Suami Tercinta

KEPONEWS.COM - Kue Nona Manis, Camilan Sore untuk Suami Tercinta SALAH satu jajanan pasar kue nona manis rasanya sudah jarang ditemui. Moms, tak ada salahnya Kamu buat sendiri di rumah agar suami tercinta makin sayang. Meski langkahnya sedikit rumit, ada rasa puas...

SALAH satu jajanan pasar kue nona manis rasanya sudah jarang ditemui. Moms, tak ada salahnya Kamu buat sendiri di rumah agar suami tercinta makin sayang.

Meski langkahnya sedikit rumit, ada rasa puas tersendiri saat berhasil membuat kue nona manis. Ada resep sederhana yang bisa disontek saat Kamu ingin membuat jajanan pasar tersebut.

Ini dia resep kue nona manis yang bisa Kamu simak, dilansir Okezone dari Instagram @yunmikomilanisti.

kue nona manis

Bahan 1:

250 ml santan kental

1 butir telur ayam

125 gr gulapasir

140 gr tepung terigu

Bahan 2:

250ml santan kental

30 gr tepung beras

Sejumput garam

Pasta pandan secukupnya

Bahan 3:

500 ml santan kental

40 gr tepung beras

1/2 sdt gula pasir

Sejumput garam

Pelengkap:

Cetakan kue talam

Tutup botol berlubang, untuk menaruh bahan adonan nomor tiga

Minyak goreng secukupnya untuk mengoles cetakan.

Dandang untuk mengukus.

Selanjutnya

Comments