Keppres Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, Kemensetneg: Hoaks!

Ekonomi & Bisnis

News / Ekonomi & Bisnis

Keppres Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, Kemensetneg: Hoaks!

Keppres Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, Kemensetneg: Hoaks!

KEPONEWS.COM - Keppres Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, Kemensetneg: Hoaks! JAKARTA - Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) menegaskan bahwa berita terkait Keppres Wacana Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara ialah isu bohong atau hoaks. Hal ini disampaikan Kemensetneg...

JAKARTA - Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) menegaskan bahwa berita terkait Keppres Wacana Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara ialah isu bohong atau hoaks.

Hal ini disampaikan Kemensetneg melalui akun Instagram resmi @kemensetneg.ri.

"Terkait beredarnya informasi/berita terkait dengan telah diterbitkannya Keppres Perihal Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, pada tanggal 17 Maret 2021, kami nyatakan bahwa informasi/berita tersebut tidak benar (hoaks)," bunyi postingan Kemensetneg, Minggu (4/4/2021).

Sri Mulyani Dilema: Keuangan Negara Tertekan tapi Harus Tolong Rakyat

Dalam postingan yang sama, Kemensetneg turut mengimbau kepada masyarakat agar dapat secara bijaksana menyikapi informasi atau berita tersebut.

Adapun foto yang menampilkan Keppres hoaks yang terdapat dalam postingan tersebut menyebutkan penetapan Presiden memutuskan wacana penetapan kedaruratan keuangan negara pada tanggal 17 Maret 2021.

Keppres

Comments