Foodie, Cekrak-Cekrek Saat Kuliner? Ikuti 4 Tips Ini!

Tips & Tricks

Fun / Tips & Tricks

Foodie, Cekrak-Cekrek Saat Kuliner? Ikuti 4 Tips Ini!

Foodie, Cekrak-Cekrek Saat Kuliner? Ikuti 4 Tips Ini!

KEPONEWS.COM - Foodie, Cekrak-Cekrek Saat Kuliner? Ikuti 4 Tips Ini! Bukan hal aneh lagi kalau kamu melihat sahabat sibuk memotret makanan untuk diunggah ke sosmed. Sebagai pecinta wisata masakan, tidak ada salahnya kamu mengikuti tren yang satu ini. Selain menceritaka...

Bukan hal aneh lagi kalau kamu melihat sahabat sibuk memotret makanan untuk diunggah ke sosmed.

Sebagai pecinta wisata masakan, tidak ada salahnya kamu mengikuti tren yang satu ini. Selain menceritakan pengalaman kamu di sebuah restoran melalui konten foto dan video, kamu pun bisa menggaet followers yang kebetulan juga suka makan.

Lumayan kan bisa jadi selebgram? Nah, ikuti 5 tips berikut untuk menghasilkan fotografi makanan yang bisa dikomersilkan.

Cahaya merupakan kunci

Tips pertama yang perlu kamu perhatikan tentunya ialah masalah pencahayaan. Sebelum memasuki rumah makan, sebaiknya segera cari tempat dekat dengan jendela untuk mendapat pencahayaan yang tepat.

Simpel namun berwarna

Singkirkan segala elemen di meja makan yang dapat membuat foto jelek. Sebut saja menu restoran, noda makanan, atau tangan sahabat yang usil muncul di kamera.

Usahakan gambar hanya berfokus pada satu objek, yaitu piring makanan. Namun, bukan berarti kamu harus melupakan warna-warna di sekitar. Kombinasikan warna dengan setiap komponen yang ada pada makanan untuk meningkatkan kualitas foto.

Pilih sudut yang tepat

Jangan terlalu monoton. Memotret burger tidak harus selalu dari atas agar terlihat keseluruhan bentuknya. Kamu bisa mengambil dari sudut pinggir untuk memberikan detail sayuran dan tomat. Semakin rendah sudut, semakin tinggi objek yang terlihat.

Foto sambil menunjukkan aktivitas

Bosan hanya memotret objek makanan? Kamu bisa menambahkan aksi seperti menaburkan bumbu atau sambil bermain game.

Bagaimana, tertarik untuk mengaplikasikan tips di atas? Tidak perlu memakai kamera DSLR karena foodies zaman now sudah beralih ke kamera smartphone. Salah satu kamera smartphone terbaik 2018 jatuh kepada Vivo V11 Pro.

vivo vivo

Bagaimana tidak? Vivo V11 Pro mempunyai kamera belakang ganda yang beresolusi 12MP (sensor Dual Pixel: 24 juta unit fotosensitif) dan 5MP. Cukup arahkan dan bidik, Vivo V11 Pro akan memastikan hasil foto kamu tetap jernih dan cerah.

Masalah pencahayaan? Tidak perlu khawatir karena smartphone terbaik 2018 ini mempunyai fasilitas AI Low Light Mode yang dapat mengurangi gangguan dalam kondisi rendah cahaya. Kamu pun bisa menghasilkan konten yang lebih memukau dan jelas.

Bicara perihal keamanan, Vivo Indonesia telah melengkapi smartphone multifungsi terbaik 2018 ini dengan teknologi Screen Touch ID.

Teknologi ini untuk pertama kalinya diluncurkan oleh Vivo guna mengidentifikasi sidik jari kamu secara akurat. Tak lupa, desain sensor sidik jarinya begitu elegan dan futuristik.

vivo

Oiya, tidak perlu buru-buru mengisi daya baterai ketika sedang melakukan fotografi makanan. Dilengkapi dengan Dual-Engine Fast Charging, Vivo V11 Pro dapat mengisi ulang baterai berkapasitas besar 3400mAh secara cepat.

Ditambah lagi, RAM 6GB dan ROM 64GB dapat memberikan kinerja yang sangat mulus dan menangani banyak software tanpa harus kewalahan.

Tertarik merasakan segala fasilitas lengkap? Kamu bisa merasakan kehebatan Vivo V11 Pro dan seri tambahannya V11 pada official online store ecommerce partner Vivo maupun secara offline lewat Vivo Store, mitra ritel, dan gerai-gerai IM3 Ooredoo tertentu di seluruh Indonesia.

Setiap pembelian Vivo V11 Pro akan mendapatkan hadiah berupa Vivo Bag plus paket bundling IM3 Ooredoo Simcard 30GB untuk akses Unlimited Streaming, Youtube, dan Social Media.

Bukan hanya itu saja, pembeli juga bisa mendapatkan keuntungan menarik seperti penawaran cicilan 0% di Vivo Store tertentu, promo menarik lainnya dan ecommerce partner seperti JD.ID, Lazada, Akulaku, Tokopedia, serta gratis antar pada ecommerce partner terpilih (syarat dan ketentuan berlaku).

Comments