BMKG: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Senin 20 Januari 2020, 13 Provinsi Waspada Angin Kencang dan Petir

Nasional

News / Nasional

BMKG: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Senin 20 Januari 2020, 13 Provinsi Waspada Angin Kencang dan Petir

BMKG: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Senin 20 Januari 2020, 13 Provinsi Waspada Angin Kencang dan Petir

KEPONEWS.COM - BMKG: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Senin 20 Januari 2020, 13 Provinsi Waspada Angin Kencang dan Petir Secara resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca ekstrem untuk besok Senin (20/1/2020).Diperkirakan akan terjadi hujan lebat disertai angin kencang dan p...

Secara resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca ekstrem untuk besok Senin (20/1/2020).

Diperkirakan akan terjadi hujan lebat disertai angin kencang dan petir untuk 13 provinsi di seluruh Indonesia pada besok.

Menurut BMKG, terdapat sirkulasi siklonik di Kalimantan Barat (925/900mb) dan Samudera Hindia barat daya Sumatera (925/900mb).

Ilustrasi hujan petir. BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Petir dan Angin Kencang Terjadi di 13 Provinsi di Indonesia. Ilustrasi hujan petir. BMKG: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Senin 20 Januari 2020, 13 Provinsi Waspada Petir & Angin Kencang (Pixabay)

Konvergensi memanjang di Samudera Hindia barat daya Sumatera, di Kalimantan barat bagian Utara, dan dari Laut Banda hingga Laut Arafuru.

Belokan angin terdapat di Sumatera bagian Tengah danSelatan, Kepulauan Bangka Belitung, Selat Karimata, Kalimantan bagian Tengah, Laut Jawa, dan Sulawesi bagian Tengah.

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat

Aceh

Sumatera Utara

Sumatera Barat

Kepulauan Riau

Lampung

Jawa Tengah

Kalimantan Tengah

Sulawesi Tengah

Sulawesi Tenggara

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat disertai Angin Kencang dan Petir

Riau

Bengkulu

Jambi

Sumatera Selatan

Kepulauan Bangka Belitung

Jawa Barat

Jabodetabek

Jawa Timur

Nusa Tenggara Barat

Kalimantan Barat

Kalimantan Selatan

Sulawesi Barat

Papua

Prakiraan Cuaca Prakiraan Cuaca (Grafis/Rahmandito Dwiatno)

Sebagai berita tambahan berikut prakiraan cuaca besok di 33 kota besar Indonesia.

1. Banda Aceh

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah

2. Denpasar

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan

3. Serang

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Sedang
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan

4. Bengkulu

Comments