6 Tips Jitu Buat Usaha, Cari Panutan untuk Mulai!

Tips & Tricks

Fun / Tips & Tricks

6 Tips Jitu Buat Usaha, Cari Panutan untuk Mulai!

6 Tips Jitu Buat Usaha, Cari Panutan untuk Mulai!

KEPONEWS.COM - 6 Tips Jitu Buat Usaha, Cari Panutan untuk Mulai! JAKARTA Banyak di antara kita yang mempunyai ide cemerlang untuk memulai usaha, tapi khawatir bila usaha tersebut sulit berkembang. Ternyata, kegelisahan seperti itu biasa terjadi. Mengutip Entreprene...

JAKARTA Banyak di antara kita yang mempunyai ide cemerlang untuk memulai usaha, tapi khawatir bila usaha tersebut sulit berkembang. Ternyata, kegelisahan seperti itu biasa terjadi.

Mengutip Entrepreneur, Selasa (12/11/2019), berikut ini 6 tips untuk menggapai impian dalam membuat usaha sendiri:

1. Jangan Tanya Apa yang Dibutuhkan Pasar

Sebaiknya kamu menanyakan, apa yang bisa saya berikan?

Kamu jangan berkecil hati kalau gagasan yang dimiliki sudah banyak orang yang melakukan itu.

2. Tunjukkan Dirimu!

Banyak sekali produk atau layanan dengan banyak sekali varian. Ada juga produk atau layanan yang serupa dengan usaha milikmu.

10 Pekerjaan yang Cocok untuk Pensiunan Militer

Tapi jangan khawatir, munculkanlah pendekatan, pengalaman, atau cara menjajakan produk versimu sendiri! Hal yang membuatnya berbeda ialah dirimu sendiri! Maka dari itu, percaya dirilah!

3. Buat Visi Masa Depanmu!

Visi-visimu harus jelas, buatlah daftar seperti ini:

Jumlah sasaran pengunjungmu

Jenis-jenis pengunjung

Kehidupanmu saat punya usaha

Mood-mu

Memulai Usaha

Berapa banyak uang yang kamu hasilkan

Bagaimana cara membangun hubungan dengan pengunjung

Apa yang kamu lakukan saat waktu kosong

Banyak yang Berfikir Jadi CEO Enak, Apa Benar?

Fokuslah pada tujuan-tujuannya untuk maju ke depan!

4. Ambillah Keputusan!

Bayangkan dirimu saat sudah sukses. Resapi imajinasi itu dan tanyakan dirimu sendiri, keputusan apa yang akan aku ambil?

Kalau kamu sudah mempunyai pola pikir yang sukses, kamu pasti akan menciptakan kesuksesan sendiri!

Selanjutnya

Comments