6 Makanan Rumahan Kesukaan Presiden Jokowi, Salah Satunya Tempe Tahu Bacem!

Food & Kuliner

Travel / Food & Kuliner

6 Makanan Rumahan Kesukaan Presiden Jokowi, Salah Satunya Tempe Tahu Bacem!

6 Makanan Rumahan Kesukaan Presiden Jokowi, Salah Satunya Tempe Tahu Bacem!

KEPONEWS.COM - 6 Makanan Rumahan Kesukaan Presiden Jokowi, Salah Satunya Tempe Tahu Bacem! TERNYATA terdapat sejumlah makanan rumahan yang disukai. Makananan ala rumah memang menjadi masakan yang tak ada tandingan kelezatannya. Tak hanya masyarakat biasa, ini juga dirasakan oleh orang nomor...

TERNYATA terdapat sejumlah makanan rumahan yang disukai. Makananan ala rumah memang menjadi masakan yang tak ada tandingan kelezatannya.

Tak hanya masyarakat biasa, ini juga dirasakan oleh orang nomor satu di Indonesia. Ya, Presiden Jokowi memang dikenal sebagai sosok yang lebih suka makanan rumah.

Hal ini dibenarkan oleh juru masak istana kepresidenan, Tri Supriharjo. Melansir dari kanal Youtube Presiden Joko Widodo, Tri mengungkapkan jikalau sudah dari 2013 menjadi juru masak presiden setiap harinya menghidangkan makanan rumahan.

Penasaran makanan rumahan favorit Presiden Jokowi? Ini dia sederet makanan favorit orang nomor satu di Indonesia.

sop ayam

1. Sop Ayam

Salah satu makanan rumahan berupa kuah yang dihidangkan dengan irisan kol, kentang, wortel dan ayam rebus. Sop ayam yang cocok disantap saat hangat ini sering menjadi menu makanan Presiden di istana.

2. Sayur Bening

Tak hanya sop, sayur bening juga menjadi salah satu hidangan yang sering dicicipi orang nomor satu di negeri ini.

12 Makanan Sahur Agar Kuat Saat Berpuasa Ramadhan

3. Oseng Tempe

Mungkin sebagian orang menganggap tak lengkap rasanya jikalau tak ada menu oseng tempe di meja makan, ini rupanya juga dirasakan oleh Presiden ke-7 ini. Makanan ini juga termasuk makanan favorit banyak orang dan menjadi salah satu menu wajib di warteg.

Bekal Makanan Anak Pakai Seafood, Apa Manfaatnya untuk Kesehatan?

4. Oseng Pepaya Muda

Olahan sederhana ala rumahan oseng pepaya muda juga disukai Presiden Jokowi. Tak hanya lezat, sajian ini diketahui sangat menyehatkan.

Ketahui Kerugian Membeli Mobil Bekas Banjir

Follow Gosip Okezone di Google News

image

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Comments